Siapa yang tidak tahu dengan ikan yang satu ini, yang kaya akan protein, yaitu adalah ikan lele. ikan dapat diolah dengan berbagai macam aneka masakan yang saya hadirkan yaitu adalah resep botok lele. Seperti sebelumnya kita dengar pula masakan botok yaitu adalah botok tahu, botok udang, dan lain sebagainya. Botok lele yang satu ini dapat anda coba dirumah anda, dengan kreasi anda pastinya lebih variatif resep botok lele. jika anda penasaran ingin tahu resep cara memasak botok lele yang enak ini langsung saja kita simak resep botok lele berikut dibawah ini.
Bahan-Bahan Untuk Membuat Botok Lele Yang Enak:
Resep Botok Lele
Bahan-Bahan Untuk Membuat Botok Lele Yang Enak:
- Sediakan ikan lele secukupnya, lalu potong-potong menjadi 3/4 bagian.
- Sediakan daun pisang untuk pembungkus sesuai kebutuhan.
- Sediakan kelapa parut/kelapa parut kering secukupnya.
- Sediakan bawang merah 4 siung.
- Sediakan bawang putih 3 siung.
- Sediakan ketumbar 2 sdm.
- Sediakan kemiri 3 butir.
- Sediakan cabe rawit 3 buah.
- Sediakan daun jeruk 2 lembar.
- Sediakan serai 1 batang.
- Sediakan kluwek 1 buah.
- Sediakan garam sesuai kebutuhan.
- Sediakan gula pasir secukupnya.
- Campurkanlah bumbu halus serta kelapa. kemudian tambahkan air sedikit jika memakai kelapa parut kering, aduk-aduk sampai rata.
- Tambahkan lele, lalu aduk-aduk hingga rata.
- Bungkuslah dengan memakai daun pisang kemudian kukus kurang lebih sekitar 30 menit, lalu angkat dan hidangkan.